
Quantindo Online Talk Edisi I : Penggunaan Quantum Systems Trinity di Indonesia
Pada edisi kali ini, Tim Sales Engineer PT Quantindo Widjaya Adhirajasa yang telah selesai menjalani
Pada laman ini, PT Quantindo Widjaya Adhirajasa yang merupakan Distributor Tunggal produk drone eVTOL Quantum Systems GmbH, menjabarkan secara detil terkait produk Quantum Systems GmbH untuk kebutuhan aerial mapping skala besar dan juga produk Surveillans. Armada eVTOL UAV Quantum Systems Trinity F90Plus sendiri sudah mengudara di Indonesia semenjak tahun 2018, dan pada tahun 2020 didirikanlah PT Quantindo Widjaya Adhirajasa yang fokus pada pendistribusian sampai dengan repair station dalam rangka mempercepat prosedur after sales service di Indonesia.
Quantum Systems eVTOL UAV dikembangkan di Gilching Munich oleh beberapa Engineer muda yang juga Pilot Pesawat Terbang di German Air Force. Teknologi eVTOL ini memadukan teknologi pesawat komersial dan standar enginering Jerman, dan teknologi ini secara terus menerus dikembangkan melalui proses updating fitur dan performa teknologi yang serba otomatis berbasis teknologi informasi. Dan juga beberapa sistem seperti TILT MECHANISM serta MAGNETIC AIR SPEED SENSOR yang telah dipatenkan oleh Quantum Systems GmbH.
Quantum Systems eVTOL UAV dioperasikan secara autonomous flight dan memudahkan operator/Pilot UAV untuk fokus pada Safety dan kegiatan akuisisi data. Semua proses kalibrasi, penyesuaian aerodinamika pesawat terhadap angin dan aeronautical risk management sudah dikemas secara otomatis pada Flight Controller Quantum Systems.
Quantum-Systems eVTOL UAV ideal untuk terbang di atas area yang luas atau koridor yang panjang sehingga proses akuisisi data menjadi sangat efisien. Kualitas material yang dipadu dengan standar engineering tinggi telah terbukti diterbangkan di PT Musi Hutan Persada (Marubeni Group) – Muara Enim sampai dengan diatas 1200 kali penerbangan dengan Airborne time 750 jam.
Pada edisi kali ini, Tim Sales Engineer PT Quantindo Widjaya Adhirajasa yang telah selesai menjalani
PT Quantindo Widjaya Adhirajasa sekali lagi menjalankan onsite training di Pulau Taliabu, dimana pada tahun
Pada bulan Juli 2023, PT Quantindo melaksanakan pelatihan gratis penggunaan unit eVTOL UAV Fixed Wing